Quote of The Day

Selepas musim yang berganti, cara terbaik untuk memudahkan syukurmu terlantun adalah dengan menyederhanakan harapanmu hari ini.

Minggu, 30 April 2017

Inilah Daftar Lengkap Service Center Sony di Jawa Barat Dan Jam Oprasionalnya

Inilah Daftar lengkap Service Center Sony di Jawa Barat Dan Jam Oprasionalnya

Di Jawa Barat Service center Sony memang ada banyak sekali. Apalagi daerah tersebut juga dekat dengan Jakarta dan daerah Jabodetabek lainya. Jadi bagi kamu yang kebetulan memiliki masalah dengan produk Sony, entah itu smartphone, TV, Camera, Home Audio Video, atau yang lainya, kamu tak perlu khawatir. Datang saja ke Service Centermilik Sony yang banyak tersebar di Jawa Barat.


Kamu juga bisa datang ke service center yang ada di Jakarta. Ada banyak alasan mengapa sebaiknya kamu memilih untuk ke service center resmi ketimbang mempercayakan barang kesayangan kamu ke service yang belum teruji kualitasnya. di service center, minimal kamu mendapatkan garansi bahwa yang service adalah orang yang benar-benar ahli dengan produk sony. Belum lagi, jaminan bahwa kamu bisa mendapatkan garansi.


Daftar Service Center Sony di Jawa Barat


Buat kamu yang di Jawa barat, serikut daftar service center sony lengkap dengan alamat dan jam oprasionalnya:

1.   buat kamu yang ada di bandung, terdapat dua lokasi sony service center. Yang pertama, kamu bisa datang ke PilarImaji tepatnya berada di Paskal Hyper square Blik B-67. Lokasi tempat ini ada di jalan PasirKaliki No. 25-27. Silakan kamu berkunjung ke sana pada hari Seninsampai dengan hari Jumatpada jam 09.00 sampai dengan 17.00 WIB. Atau kamu juga bisa ke sana pada hari Sabtupukul 09.00 - 15.00 WIB. Kalau tidak ke sana, kamu juga bisa datang ke sony service center yang ada di Sigmagold. Tepatnya ada di jalan GatotSoebroto No. 153 A – Bandung. Jam oprasionalnya, berbeda dari tempat pertama. Di sini bakal melayani kamu pada hari Seninsampai Jumatpada pukul 09.00 - 17.00 WIB, sedang pada hari Sabtuhanya buka pada jam 10.00 sampai dengan 15.00 WIB saja.
2. buat kamu yang ada di Bekasi. Kamu bisa datang ke PilarImaji. Tepatnya berada di RukanSinpasa Commercial Blok-D No.18 Bekasi Barat. Lokasinya ada di tengah kota, jadi sangat mudah untuk kamu temukan. Di sini buka pada hari Seninsampai dengan hari Jumatpada pukul 09.00 - 17.00 WIB,  lalu pada hari Sabtupada jam 09.00 - 15.00 WIB
3.   Buat yang ada di Bogor, kamu juga bisa nemu Sony service center yang ada di MuliaMandiri. Alamat tempat ini ada di Jl. Raya Pahlawan No. 68 C RT. 002 RW. 006Kel. EmpangKec. Bogor Selatan. Kalau mau ke sana datanglah pada hari Seninsampai Jumatpada pukul 09.00 - 17.00 WIB, atau bisa juga hari Sabtupada pukul 10.00 - 15.00 WIB
4.  Buat yang ada di Depok, kamu bisa ke Sigmagold untuk service center Sony. Lokasi tempat ini ada di Jalan Margonda Raya No. 1 –Depok. Untuk jam oprasionalnya sendiri, buka pada hari Senin - Jumatpada pukul 09.00 - 17.00 WIB, dan hari Sabtupada pukul 10.00 - 15.00 WIB
5.  Buat yang ada di Karawang, bisa ke Sigmagold yang berada di Jl. Surotokunto no. 5C Karawang. Datanglah ke sana pada hari Senin - Jumatpada pukul 09.00 - 17.00 WIB,  atau hari Sabtupada pukul 10.00 - 15.00 WIB
6.    Lokasi terakhir yang ada di Tasikmalaya - Jawa Barat. Kamu bisa ke Sigmagold yang berada di Jl. Paseh No.20B Kel. Tuguraja. Tasikmalaya. Tempat ini buka pada hari Senin - Jumat 09.00 - 17.00 WIB danSabtu 10.00 - 15.00 WIB.
Nah itulah daftar lengkap service center sony yang ada di Jawa Barat. Buat yang dekat dengan jakarta bisa juga ke jakarta. Dan buat yang dekat dengan jawa tengah, bisa juga ke jawa tengah. 


2 komentar:

  1. kapan hari itu ada yang nyari
    tar aku kasih tahu ini beb

    BalasHapus
  2. Sony service di karawang apakah maaih buka ? Dimana alamatnya ?

    BalasHapus

Silahkan tinggalkan komentar. Terimakasih sudah berkunjung.
Mohon komen pakai url blog, bukan link postingan. Komen dengan menggunakan link postingan akan saya hapus karena jadi broken link. :)

Komunitas