Quote of The Day

Selepas musim yang berganti, cara terbaik untuk memudahkan syukurmu terlantun adalah dengan menyederhanakan harapanmu hari ini.
Tampilkan postingan dengan label sharing. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label sharing. Tampilkan semua postingan

Jumat, 08 Agustus 2014

[Sharing] Doa di Lapis-lapis Keberkahan

“Aku tak pernah mengkhawatirkan apakah doaku akan dikabulkan”, demikian ‘Umar ibn Al Khathab pernah berkata. “Sebab setiap kali Allah mengilhamkan hambaNya untuk berdoa, maka Dia sedang berkehendak untuk memberi karunia.”

“Yang aku khawatirkan adalah”, lanjut ‘Umar, “Jika aku tidak berdoa.”

Senin, 16 Juni 2014

Tips Merawat Tas Kulit

Yak, tasnya berdebu dan kotor. Mari bersihkan. 
Tips Merawat Tas Kulit. Tas kulit meski sintetis memiliki sensitifitas yang cukup tinggi, mudah tergores benda tajam dan permukaannya akan rusak bila terkena jamur. Sama halnya dengan tas lain, kita tentu ingin agar tas kulit yang kita punya memiliki rentang waktu pemakaian yang lama. Setidaknya target saya, tas bisa digunakan selama 2-3 tahun. Apalagi jika pemakaian tidak terlalu sering. Saya memang lebih suka memakai tas ransel atau tas kain selama bepergian. Lebih mudah dibawa. 

Senin, 26 Mei 2014

[Sharing] Benarkah Anak Umur 0-7 adalah Raja?

Dapet dari Miftahul Hidayah. Share aja, barangkali ada yang butuh. Buat yang belum jadi ortu juga bisa buat belajar. Bacanya dalam kondisi rileks ya, agak ada aroma emosi. :)

Jumat, 18 April 2014

Ikhlas dalam Bekerja

Mungkin banyak yang nanya kenapa saya seringgg banget dapet hadiah. Bisa dibilang dapetinnya pun gampang. Kayak ikutan kuis atau GA yang paling caranya cuma ngeklik atau komen gitu aja. Simple. Tapi, pernahkah lihat sebenarnya ada apa di balik itu semua? Kenapa Allah memudahkan saya?

Sabtu, 14 Desember 2013

[Sharing] One Day One Juz? Bisa!



1 juz itu 9 atau 10 lembar ?

Salah satu pijakan dari 1 day 1 juz adalah jumlah lembar dalam 1 juz. Ada perbedaan antara mushaf kertas buram yang tulisan gede dengan mushaf Timur Tengah. Jumlah lembar 1 juz dalam mushaf terbitan Depag ada 9 lembar sedangkan mushaf cetakan Beirut dan Timur Tengah lainnya ada 10 lembar. Lembar lho bukan halaman. Mengapa berbeda? Karena mushaf terbitan Timteng biasanya akhir halaman pasti akhir ayat. Hal ini mungkin demi kerapihan dan keindahan dan juga memudahkan hafalan. Oleh karena itu ada yang menyebut Qur'an Timteng dengan Qur'an pojok. Berbeda dengan mushaf bekertas buram yang ‘kurang tertib’ artinya akhir halaman bukan akhir ayat. Dan itu ada banyak di musholla dan masjid di lingkungan kita.

Kamis, 26 September 2013

[Sharing] Kiat Sukses Akademik


[Sharing] Kiat Sukses Akademik

by Dina Y Sulaiman (sumber)

Dua hari yang lalu, saya diminta ngisi talkshow di radio, menggantikan seorang narasumber tetap yang tentu saja lebih keren  Tema yang diberikan ke saya, 'Kiat Sukses Akademik'. 

Yang saya jelaskan, sukses dalam berbagai pekerjaan (termasuk juga akademik) akan dicapai oleh pribadi yang independen. Nah, supaya jadi independen, seseorang perlu memiliki 3 kebiasaan, yaitu proaktif, mulai dari 'tujuan', dan meletakkan prioritas dengan benar.

Jumat, 22 April 2011

Temukan nilai dirimu! ;)

Temukan nilai dirimu! ;)

Bismillahirrahmanirrahim….
Apa kabar hari ini, teman2?


Alhamdulillah, dahsyat! Smangatt! ^^

Oke2, kali ini, kita akan belajar tentang, bagaimana cara menemukan nilai diri kita masing2.

Ada yang mau ikutann, teman?? ;D

Kita akan melakukan simulasi singkat, dengan menggunakan selembar kertas kosong.udah disiapin kertas kosongnya?


 Oke,siappp?? Lanjutt, bozz!! ;)


Dibawah ini ada 30 nilai diri yang harus dipilah lagi menjadi 20 nilai. Silahkan dipilih, dan tuliskan di selembar kertas.
Nilai diri:

  1. Kebijaksanaan
  2. Keseimbangan
  3. Keamanan
  4. Bertanggungjawab
  5. Kekuasaan
  6. Kebugaran
  7. Kontribusi
  8. Pembelajaran
  9. Inovasi
  10. Having fun
  11. Keunggulan
  12. Kerjasama
  13. Pertumbuhan
  14. Kebebasan
  15. Integritas
  16. Kompetensi
  17. Kejujuran
  18. Prestasi
  19. Iman/keyakinan
  20. Kebajikan
  21. Keadilan
  22. Pengetahuan
  23. Kesempurnaan
  24. Keluarga
  25. Uang/kekayaan
  26. Cinta
  27. Komitmen
  28. Keterdesakan
  29. Kepuasan pelanggan
  30. Kebahagiaan




Jika sudah dipilih menjadi 20, pilih lagi menjadi 10 nilai saja. Lalu tulis di kertas yang berbeda.

Sudah?

Hmm…Jika sudah, lakukan hal yang sama untuk 10 nilai diri tadi. Pilihlah 5 yang menurutmu merupakan nilai diri yang akan (benar-benar) diperjuangkan dalam hidup.

Sudah selesai menulis 5 nilai tsb?

JIka sudah, silahkan tulis nilai  yang dipilih tadi, urutkan berdasarkan prioritas, dan beri  penilaian menurut diri sendiri, apa sikap yang belum bersesuaian dengan nilai diri, dan apa yang akan dilakukan untuk memperbaikinya.
Hasil simulasi milik saya adalah,

    1.       Iman/keyakinan
    2.       Integritas
    3.       Komitmen
    4.       Tanggungjawab
    5.       Kebijaksanaan



    Ada beberapa teman yang menuliskan berbeda2, misal saja di kelompok saya:
    1.       Rinay; iman/keyakinan, kejujuran, keluarga, kepuasan pelanggan, kebahagiaan
    2.       Ochie; iman/keyakinan, pertumbuhan, kontribusi, kebahagiaan, pembelajaran
    3.       Lia; iman/keyakinan, kejujuran, keluarga, inovasi, pertumbuhan
    4.       Icha; iman/keyakinan,kejujuran, keluarga, pengetahuan, tanggungjawab
    Hhmm… setelah diamati dan dievaluasi, ternyata banyak yang berbeda ya? Di kelompoknya mbak ukhtin, clara, mbak ika, mbak dita, beda lagi, hehe… yang maju ,mbak puji, kalo yang kelompok ikhwan(adi, patria, dian, wahyu) yang maju akh dian, ga sempet denger jelas banget, kebanyakan euy rinciannya, hehehehe…. *afwan, akh…*;p

    Dan setelah rincian hasil simulasi dilontarkan, si boz pada cengar cengir di belakang, huhuw… curang! ;p besok2 anak buah juga mesti tau nilai diri pak direktur, General Manager, dan manager pemasarannya dung, hehe… *peace pak yudi, pak imron dan pak tri* ;)

    Dan terbukti, ujian masing-masing orang itu berbeda, tergantung Allah kasih ujian apa, hehe… Smangatt, smangattt…:D

    Yuppzz… skrg, saatnya berbenaaahh…! ^^


    Semarang, 4 Juli 2010;23:26, hasil simulasi di entrepreneur choach khatulistiwa Tour&travel
    ~Menyelami diri dan menemukan nilai terbaik dalam kehidupan untuk sukses mulia sejati ~


    Komunitas